Nilai SKM

90.54

Total Responden 314

Tentang Mal Pelayanan Publik Balikpapan

Berbagai Pelayanan Dalam 1 Tempat

MPP dirancang oleh KEMEPAN RB sebagai bagian dari perbaikan menyeluruh dan transformasi tata kelola pelayanan publik. Menggabungkan berbagai jenis pelayanan pada satu tempat, penyederhaan dan prosedur serta integrasi pelayanan pada Mal Pelayanan Publik akan memudahkan akses masyarakat dalam mendapat berbagai jenis pelayanan, serta meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada penyelenggara pelayanan publik.

  • Transparansi Pelayanan
  • Efisiensi Pelayanan
  • Kenyamanan Pelayanan

 

video thumb

Fasilitas Mal Pelayanan Publik Balikpapan

Beberapa Fasilitas yang Tersedia

Ruang Menyusui

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan Ruang Menyusui yang cukup nyaman bagi para ibu yang membutuhkan area privasi untuk memberikan asi kepada balitanya. Dalam ruangan tersebut terdapat ruangan kecil dan tertutup

How Much Does It Costs?

Peduli Disabilitas

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas untuk penyandang disabilitas guna memberikan kemudahan dan kenyamanan masayarakat dalam berurusan di MPP kota Balikpapan ini. Fasilitas ini juga disediakan untuk masayarakat yang sedang sakit atau sudah lansia.

How Much Does It Costs?

Perbankan

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas perbankan untuk memudahkan masyakat menyelesaikan proses pembanyaran, baik itu untuk pembayaran retribusi, pajak ataupun sekedar melakukan transaksi perbankan lainnya.

How Much Does It Costs?

Layanan Mandiri

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas Layanan Mandiri, dimana masayarakat dapat menggunakan perangkat komputer yang disediakan untuk mengakses atau melakukan permohonan perizinan secara online.

Disertai penggunaan aplikasi NVDA (NonVisual Desktop Access) yang mampu menarasikan visual menjadi audio, yang tentunya memudahkan pengguna layanan khusus,

How Much Does It Costs?

Perpustakaan

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas perpustakaan/Library dan digital library untuk pengunjung MPP, fasilitas ini diharapkan dapat menghilangkan kebosanan ketika menunggu antrian pelayanan di MPP Kota Balikpapan.

How Much Does It Costs?

Ruang Kesehatan

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas klinik kesehatan untuk pengunjung.

How Much Does It Costs?

Virtual MPP

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan Fasilitas Virtual yang dimana masyarakat/pemohon dapat melakukan pelayanan secara online tanpa harus datang ke gedung Mal Pelayanan Publik

How Much Does It Costs?

Balai Nikah

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas Balai Nikah yang juga termasuk dalam layanan Kementerian Agama Balikpapan sehingga masyarakat dapat menyelenggarakan akad nikah gratis di Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan

How Much Does It Costs?

Layanan Informasi

Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan menyediakan fasilitas layanan informasi yang berisi gerai-gerai pelayanan yang tersedia beserta informasi jenis layanan dan jadwal pelayanannya serta dokumen-dokumen laporan oleh DPMPTSP Kota Balikpapan

How Much Does It Costs?

Pojok Minum

Di ruang pelayanan, terdapat fasilitas pojok minum yang dirancang untuk memberikan kenyamanan bagi pengunjung. Pojok minum ini dilengkapi dengan dispenser air minum panas dan dingin disertai kopi atau teh.

How Much Does It Costs?

Loket Pelayanan MPP Balikpapan

Tedapat 28 Loket Pelayanan Instansi, Kantor, dan Dinas

IMIGRASI

Lantai 2 Loket 34

SAMSAT

Lantai 1 Loket 20

DJP

Lantai 1 Loket 17

BNN

Lantai 2 Loket 33

BPD

Lantai 1 Loket 13

DPMPTSP Kota Balikpapan

Lantai 1 Loket 1 - 8, 15

DPMPTSP Prov. Kaltim

Lantai 2 Loket 29

POLRESTA

Lantai 2 Loket 36

KEJARI

Lantai 2 Loket 24

Kementerian Agama

Lantai 2 Loket 35

Pengadilan Agama

Lantai 1 Loket 14

BPJS Kesehatan

Lantai 2 Loket 27

BPJS Ketenagakerjaan

Lantai 2 Loket 22

Pengadilan Negeri

Lantai 1 Loket 21

BPN

Lantai 2 Loket 31

TASPEN

Lantai 1 Loket 18

PLN

Lantai 2 Loket 25

PDAM

Lantai 2 Loket 26

BPOM

Lantai 2 Loket 23

Pegadaian

Lantai 2 Loket 30

DPU

Lantai 1 Loket 11

DISHUB

Lantai 1 Loket 10

DISDUKCAPIL

Lantai 1 Loket 19

BPPDRD

Lantai 1 Loket 16

DLH

Lantai 1 Loket 09

DPPR

Lantai 1 Loket 12

DISNAKER

Lantai 1 Loket 21

KEMENKUMHAM RI

Lantai 2 Loket 31

KAPAN SAJA DIMANA SAJA

Mudah Ambil Antrian Loket MPP

Antrian online tersedia melalui 2 cara berikut

About Ourselves

28

JUMLAH INSTANSI

101

JUMLAH LAYANAN

0

KUNJUNGAN HARI INI

Mekanisme Pelayanan

Urus Kebutuhan Dengan 5 Langkah Mudah di MPP Balikpapan

1

Ambil Antrian Online / Offline

Pengguna layanan dapat melakukan pendaftaran secara online melalui website danaplikasi Android MPP Kota Balikpapan, ataupun datang langsung

2

Mengunjungi MPP

Pengguna layanan mengunjungi MPP Balikpapan menunjukkan bukti pendaftaran via online ataupun mengambil antrian langsung di anjungan antrian

3

Menuju Loket

Pengguna layanan menuju loket pelayanan sesuai kebutuhan dan mengisi identitas

4

Pelayanan

Pengguna menerima layanan dari petugas sesuai permohonan

5

Mengisi Survey

Pengguna layanan mengisi survey kepuasan masyarakat layanan selesai

Berita MPP Balikpapan

Kabar terbaru saat ini

TESTIMONIAL TENTang mpp balikpapan

Apa kata mereka ?

MPP Sangat memudahkan urusan bulanan saya seperti membayar air dan listrik di waktu yang sama

Abdul Kadir

Wirausaha

Mau umroh jadi lebih mudah karena bisa sekalian urus paspor di gedung yang sama dan diwaktu yang sama

Nurwahidatul

Ibu Rumah Tangga

Terima Kasih MPP Kota Balikpapan, saya tidak perlu mondar-mandir untuk mengurus beberapa berkas

 

Indra Lukman

Wiraswasta


Tambah Testimoni

STATISTIK KUNJUNGAN PELAYANAN MPP BALIKPAPAN

Kontak Kami

Pertanyaan-Pertanyaan terkait MPP Balikpapan

Apa itu Mal Pelayanan Publik ?

Mal Pelayanan Publik (MPP) adalah tempat berlangsungnya kegiatan penyelenggaraan pelayanan publik atas barang, jasa dan/atau pelayanan administrasi yang merupakan perluasan fungsi pelayanan terpadu daerah serta pelayanan Badan Usaha Milik Negara/ Badan Usaha Milik Daerah/ Swasta dalam rangka menyediakan pelayanan yang cepat, mudah, terjangkau, aman dan nyaman dengan mengintegrasikan sistem pelayanan publik dimana pelayanan satusama lain terdapat keterkaitan dalam satu lokasi atau gedung tertentu yang dikombinasikandengan kegiatan jasa dan ekonomi lainnya. Iya

Dasar Hukum Penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik ?

Peraturan Menteri PANRB Nomor 23 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik.

Maksud Penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik ?

Untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan mengintegrasikan berbagai layanan meliputi Instansi Pusat, Instansi Daerah, BUMN, BUMD, Swasta dan layanan pendukung lainnya dalam satu lokasi yang sama sehingga dapat memberikan pelayanan publik menjadi semakin cepat, terjangkau, mudah, aman dan nyaman.

Apa Saja Fasilitas di Mal Pelayanan Publik Kota Balikpapan ?

Berbagai fasilitas yang tersedia di mal pelayanan publik kota balikpapan meliputi ruang bermain anak, ruang menyusui, peduli disabilitas, perbankan, layanan mandiri, perpustakaan, koperasi, ruang kesehatan, virtual mpp, balai nikah, dan masih banyak lainnya

Masih memiliki Pertanyaan?

Tidak perlu ragu hubungi kami

Kantor DPMPTSP Balikpan

Jl Ruhui Rahayu 1. RT.08 NO.9 Sepinggan Baru, Balikpapan Selatan

Jadwal Pelayanan

Senin-Kamis
08.15-14.00 WITA

Jum'at
08.15-11.00 WITA

Pengaduan Masyarakat